"Aku sama Glenn baik-baik aja. Tapi gak tau kenapa akhir-akhir ini beritanya begitu menghebohkan. Sebenarnya baik-baik aja, kita masih jalan," terang Chelsea usai typing di Hitam Putih, Pancoran, Jakarta Selatan, Kamis (23/6).
Kerenggangan yang melanda Glenn dan Chelsea itu kabarnya diakibatkan oleh perselisihan di antara keduanya.
"Emang perselisihan apa? Dari dulu emang dikabarkan renggang terus, tapi sebenarnya nggak. Kita baik-baik aja. Dan hanya kita yang tahu yang terbaik untuk kita," ucapnya yakin.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar